Cara membuat plastisin dari tepung

Berikut ini Kunci Jawaban Soal Ujian Tentang Cara membuat plastisin dari tepung

Bahan: 
1) 1 cangkir (sama dengan 11 gram) tepung terigu
2) 1 cangkir (236,5 cc) air putih matang
3) 1 sendok teh minyak goreng
4) 1/2 cangkir (55 gram) garam
5) Pewarna makanan secukupnya, pilih sesuai dengan keinginan balita. 

Membuat adonan:

1) Aduk semua bahan kering hingga rata. 

2) Tambahkan air dan minyak secara perlahan. 

3) Masak di atas kompor dengan panas sedang sambil aduk terus. Saat adonan sudah mendekati bubur kental, angkat.

4) Tambahkan perwarna makanan, aduk rata. Setelah hangat dan kalis, bentuklah bola-bola, dan adonan siap digunakan untuk bermain sambil belajar, terutama ketrampilan membentuk.

semoga membantu
Jadikan yang terbaik

Begitulah Jawaban Soal Sekolah Tentang Cara membuat plastisin dari tepung Semoga Membantu.

Baca Juga  Tanaman yang dapat dijadikan sebagai penghasil biomassa adalah