Faktor penghambat persatuan dan kesatuan bangsa indonesia

Berikut ini Kunci Jawaban Soal Sekolah Tentang Faktor penghambat persatuan dan kesatuan bangsa indonesia

Kesatuan bangsa adalah suatu segala unsur yang berada disuatu kumpulan individu maupun kelompok guna menciptakan suatu kesatauan dalam membentuk kebangsaan atau berbangsa.  

Faktor penghambat persatuan bangsa indonesia:

  1. Heterogen atau beranekaragam
  2. Kurang sadar akan adanya gangguan dari luar negeri
  3. Ketimpangan suatu pembangunan
  4. Toleransi yang kurang
  5. Konflik yang terus muncul

Faktor pendorong persatuan bangsa indonesia:

  1. Nasionalisme
  2. Rasa toleransi tinggi
  3. Kesadaran dalam hidup bermasyarakat
  4. Rela berkorban untuk bangsa dan negara
  5. Adanya suatu perasaan sebangsa atas penjajahan yang pernah terjadi di Indonesia

Pembahasan

Penjelasan faktor penghambat, persatuan bangsa Indonesia:

Faktor penghambat persatuan bangsa indonesia:

  • Heterogen atau beranekaragam

Keberagaman merupakan ciri khas Indonesia, namun keberagaman tersebut juga bisa menyebabkan perpecahakan sehingga termasuk juga faktor penghambat

  • Kurang sadar akan adanya gangguan dari luar negeri

Budaya luar negeri, yang menyebabkan perilaku masyarakat berubah itu salah satu contohnya, contoh lainya yaitu penjajahan sumber daya alam dan manusia dari luar negeri dengan cara tertentu hingga menyebabkan penghambatan persatuan Indonesia

  • Ketimpangan suatu pembangunan

Pembangunan yang tidak merata, dari daerah-daerah tertentu menyebabkan kekurangan kemajuan daerah tertentu yang menyebabkan penghambatan persatuan, kesatuan Indonesia

Toleransi yang kurang dilakukan masyarakat, menyebabkan menghambat persatuan Indonesia

  • Konflik yang terus muncul

Konflik, yang terjadi dimasyarakat menyebabkan hambatan serius bagi kehidupan bersama masyarakat indonesia

Faktor pendorong persatuan bangsa indonesia:

Paham atas kesadaran diri sendiri untuk mencintai bangsa dan negara sendiri

Rasa menerima satu sama lain dan perbedaan sangat tinggi, membuat mendorong persatuan Indonesia

Baca Juga  Kita dapat memanaskan air dengan menggunakan peralatan listrik yang disebut

  • Kesadaran dalam hidup bermasyarakat

Sadar hidup bermsayarakat satu sama lain, jadi harus saling menghargai untuk mendorong terciptanya persatuan Indonesia

  • Rela berkorban untuk bangsa dan negara

Rela berkorban untuk negara guna persatuan Indonesia, seperti yang pernah dilakukan para pahlawan dahulu

  • Adanya suatu perasaan sebangsa atas penjajahan yang pernah terjadi di Indonesia

Rasa pernah dijajah oleh negara lain, dan perjuangan untuk merdeka sangatlah sulit. Maka sadarkan itu untuk meraih dan mempertahankan kesatuan.

Pelajari lebih lanjut

————————-

Detil jawaban

Kelas: 10

Mapel: PPKn

Bab: Bab 1 – Bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia

Kode: 10.9. 1

#AyoBelajar

Begitulah Kunci Jawaban Soal Ujian Tentang Faktor penghambat persatuan dan kesatuan bangsa indonesia Semoga Membantu.