Hukum mim mati beserta contohnya

Inilah Jawaban Soal Sekolah Tentang Hukum mim mati beserta contohnya

Contoh hukum bacaan idzhar halqi pada surah al murshalat adalah كُنْتُمْ تَعْمَلُوْنَ . Contoh hukum bacaan idgham mimmi pada surah al murshalat adalah وَّاَسْقَيْنٰكُمْ مَّاۤءً . Contoh hukum bacaan ikhfa syafawi pada surah al murshalat adalah كُنْتُمْ بِهٖ

Pembahasan

Hukum bacaan mim mati terbagi menjadi 3 macam, yaitu:

  1. Hukum izhar syafawi adalah salah satu hukum tajwid yang terjadi apabila م mati bertemu dengan huruf hijaiyyah selain huruf م dan ب
  2. Hukum idgam mimmi adalah salah satu hukum tajwid yang terjadi apabila م mati bertemu dengan huruf م
  3. Hukum ikhfa syafawi adalah salah satu hukum tajwid yang terjadi apabila م mati bertemu dengan huruf ب

12 Contoh bacaan mim mati atau mim berharkat sukun  pada surah al murshalat

  1. Ayat ke 16 pada اَلَمْ نُهْلِكِ  terdapat hukum tajwid idzhar syafawi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf ن
  2. Ayat ke 20 pada اَلَمْ نَخْلُقْكُّمْ terdapat hukum tajwid idzhar syafawi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf ن
  3. Ayat ke 20 pada  نَخْلُقْكُّمْ مِّنْ terdapat hukum tajwid idgahm mimmi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf م
  4. Ayat ke 25 pada اَلَمْ نَجْعَلِ terdapat hukum tajwid idzhar syafawi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf ن
  5. Ayat ke 26 pada  وَّاَمْوَاتًاۙ terdapat hukum tajwid idzhar syafawi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf و
  6. Ayat ke 27 pada  وَّاَسْقَيْنٰكُمْ مَّاۤءً terdapat hukum tajwid idgahm mimmi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf م
  7. Ayat ke 29 pada كُنْتُمْ بِهٖ  terdapat hukum tajwid ikhfa syafawi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf ب
  8. Ayat ke 36 pada  لَهُمْ فَيَعْتَذِرُوْنَ tterdapat hukum tajwid idzhar syafawi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf ف
  9. Ayat ke 38 pada  جَمَعْنٰكُمْ وَالْاَوَّلِيْنَ terdapat hukum tajwid idzhar syafawi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf و
  10. Ayat ke 39 pada  لَكُمْ كَيْدٌ  terdapat hukum tajwid idzhar syafawi karena mim mati bertemu dengan huruf ك
  11. Ayat ke 43 pada كُنْتُمْ تَعْمَلُوْنَ terdapat hukum tajwid idzhar syafawi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf ت
  12. Ayat ke 46 pada  اِنَّكُمْ مُّجْرِمُوْنَ terdapat hukum tajwid idgahm mimmi karena mim mati atau mim berharkat sukun bertemu dengan huruf م
Baca Juga  Gerak spesifik permainan sepak bola

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang 16 contoh hukum bacaan mim mati pada surah an nisa, di link brainly.co.id/tugas/22410666
  2. Materi tentang hukum bacaan idzhar syafawi pada surah al mutaffifin ayat 15 sampai ayat 24, di link brainly.co.id/tugas/22392367
  3. Materi tentang hukum bacaan mim mati pada surah al baqarah ayat 26 sampai ayat 40, di link brainly.co.id/tugas/948622
  4. Materi tentang hukum bacaan mim mati pada surah al baqarah ayat 16 sampai ayat 25, di link brainly.co.id/tugas/22389651
  5. Materi tentang hukum bacaan mim mati pada surah al baqarah ayat 1 sampai ayat 15, di link brainly.co.id/tugas/10291630
  6. Materi tentang hukum bacaan mim mati pada surah al anfal, di link brainly.co.id/tugas/9792709

=========================

Detail jawaban

Kelas : VII

Mata pelajaran :  Al qur’an hadist

Bab : Hukum nun mati dan mim mati

Kode soal : 7.14

Kata kunci : Mim mati, idzhar syafawi, idgham mimmi, ikhfa syafawi, surah al  murshalat

Demikianlah Kunci Jawaban Soal Sekolah Tentang Hukum mim mati beserta contohnya Semoga Membantu.