Kata teknis dalam teks prosedur

Berikut ini Jawaban Soal Pelajaran Tentang Kata teknis dalam teks prosedur

Kata teknis atau istilah adalah kata yang memiliki makna khusus yang terkait dengan bidan keilmuan atau keahlian tertentu. Makna dari sebuah kata teknis dapat hanya berlaku pada suatu bidang tertentu, namun dapat pula berlaku secara umum tergantung dari hasil penyerapan ke dalam kosakata Bahasa Indonesia.

Pembahasan

Pada kesempatan ini, soal meminta kita untuk menyajikan pengertian dan contoh kata teknis dari kaidah kebahasaan teks prosedur. Selain dari makna yang telah diuraikan di atas, berikut kakak sajikan contoh kata teknis dari teks prosedur. Dalam konteks kali ini, teks prosedur yang kakak pilih adalah “Cara Menghidupkan Komputer”.

CONTOH KATA TEKNIS

POWER SUPPLY, MONITOR, HARDDISK, BOOTING, LOGIN, PASSWORD, SISTEM OPERASI.

Pelajari lebih lanjut

Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang kata teknis:

Detil jawaban

Kelas: VIII

Mata pelajaran: Bahasa Indonesia

Bab: Bab 1 – Sastra

Kode kategori: 8.1.1

Kata kunci: kata teknis, teks prosedur

Demikianlah Jawaban Soal Ujian Tentang Kata teknis dalam teks prosedur Semoga Membantu.

Baca Juga  Teknik memasak deep frying adalah