Kelompok organ pencernaan yang benar adalah

Adalah Kunci Jawaban Soal Ujian Tentang Kelompok organ pencernaan yang benar adalah

Kelompok organ pencernaan yang benar adalah C. Mulut, kerongkongan, lambung, usus

Pembahasan

Sistem pencernaan manusia

1. Mulut

a) gigi

b) air liur / ludah

c) lidah

2. Faring dan Esofagus

Setelah dari mulut, makanan masuk ke faring. Pada faring terdapat epihlotis (katup) yang berfungsi menutup ujung saluran pernapasan agar makanan tidak masuk ke saluran pernapasan.

3. Lambung

Getah lambung mengandung asam hidrolklor (HCl), enzim pepsisn, renin dan lipase.

4. Usus halus

Ada 3 bagian :

usus 12 jari, usus tengah dan usus penyerapan.

5. Usus besar

Bahan makanan yang telah diproses di usus halus masuk ke dalam usus besar. Bagian usus besar terdiri dari usus buntu, bagian yang menaik, bagian yang mendatar, bagian yang menurun dan anus.

Usus besar berfungsi mengatur kadar air pada sisa makanan. Sisa makanan yang tidak terpakai oleh tubuh akan dikeluarkan melalui anus.

Pelajari lebih lanjut

  1. Fungsi usus brainly.co.id/tugas/1861704
  2. Fungsi usus besar brainly.co.id/tugas/16889083
  3. Fungsi usus halus brainly.co.id/tugas/11881992

—————————————

Detil jawaban

Kelas : SD

Mapel : Biologi

Bab : Sistem Pencernaan

Kode : –

#AyoBelajar

Demikianlah Kunci Jawaban Soal Sekolah Tentang Kelompok organ pencernaan yang benar adalah Semoga Membantu.

Baca Juga  Susunan planet dari yang jaraknya terdekat matahari adalah