Contoh karya ilmiah semi formal

Inilah Kunci Jawaban Soal Pelajaran Tentang Contoh karya ilmiah semi formal

Contoh karya ilmiah dalam bentuk semi formal yaitu laporan biasa dan makalah. Karya ilmiah adalah tulisan tentang fenomena atau peristiwa yang ditulis sesuai kenyataan.  Karya ilmiah semi formal mengandung unsur halaman judul, kata pengantar, daftar isi, pendahuluan, pembahasan, kesimpulan, dan daftar pustaka.

Penjelasan

Karya ilmiah memiliki berbagai tema, seperti ilmu pengetahuan, alam sekitar, dan seni. Ciri-ciri karya ilmiah diantaranya menggunakan bahasa yang baku, menggunakan kalimat efektif dan bersifat objektif. Karya ilmiah dibedakan menjadi bentuk populer dan semiformal.

#BelajarBersamaBrainly

Demikianlah Kunci Jawaban Soal Pelajaran Tentang Contoh karya ilmiah semi formal Semoga Membantu.

Baca Juga  Apa yang terjadi jika kita menghormati pendapat temanmu