Dari manakah energi matahari dihasilkan

Berikut ini Jawaban Soal Sekolah Tentang Dari manakah energi matahari dihasilkan

Matahari adalah bintang yang berupa bola gas panas dan bercahaya yang menjadi pusat sistem tata surya. Matahari memiliki 4 lapisan, yaitu inti matahari, fotosfer, kromosfer, dan korona. Energi matahari dihasilkan dari inti matahari.

Pembahasan

Lapisan-lapisan matahari adalah

  1. Inti matahari memiliki suhu yang sangat tinggi yang berfungsi untuk mempertahankan fusi termonuklir sebagai sumber energi matahari.
  2. Fotosfer. Dari fotosfer inilah kita dapat mengamati sinar matahari dari bumi.
  3. Kromosfer. Terlihat seperti gelang merah yang mengeliling bulan pada waktu terjadi gerhana matahari total.
  4. Korona. Terlihat seperti mahkota dengan warna keabu-abuan yang mengelilingi bulan pada waktu terjadi gerhana matahari total.

Pelajari lebih lanjut

——————————-

Detil jawaban

Kelas; VII

Mapel: IPA

Bab: Tata Surya (bab 6 semester 2)

Kode: 7.4.6

Kata kunci: energi matahari, asal energi matahari, darimana energi matahari, lapisan matahari

Begitulah Jawaban Soal Pelajaran Tentang Dari manakah energi matahari dihasilkan Semoga Membantu.

Baca Juga  Kunci jawaban tema 8 kelas 5 halaman 26