Simpangan baku dari data 4 6 8 2 5 adalah

Inilah Jawaban Soal Ujian Tentang Simpangan baku dari data 4 6 8 2 5 adalah

Simpangan baku dari data 4,6,8,2,5 adalah √5 atau 2,236.

\boxed\boxedPEMBAHASAN

\boxed\boxedBAB\:3.\:STATISTIKA

\boxedSimpangan\:Baku

Simpangan baku (Standar deviasi) merupakan ukuran penyebaran nilai-nilai terhadap rata-ratanya.

Persamaan simpangan baku sampel adalah :

s=\sqrt\frac\Sigma\:(x-x_rata-rata)^2 n-1

atau

s=\sqrt\fracn\Sigma\:(x^2)-(\Sigma\:x)^2n(n-1)

\boxedDiketahui

data : 4, 6, 8, 2 dan 5

Jumlah data (n) = 5

\boxedDitanya

Simpangan baku

\boxedPenyelesaian

Simpangan baku dari data tersebut bisa dicari menggunakan cara sebagai berikut :

  • Menghitung rata – rata sampel

Rata – rata nilai sampel dihitung dengan menggunakan persamaan :

x_rata-rata =\frac\Sigma\:xn

x_rata-rata =\frac4+6+8+2+55

x_rata-rata =\frac255

x_rata-rata =5

  • Kurangi masing nilai sampel dengan rata-rata

Gunakan rumus : x-x_rata-rata

Untuk Nilai sampel ke 1 : 4 – 5 = -1

Untuk Nilai sampel ke 2 : 6 – 5 = 1

Untuk Nilai sampel ke 3 : 8 – 5 = 3

Untuk Nilai sampel ke 4 : 2 – 5 = -3

Untuk Nilai sampel ke 5 : 5 – 5 = 0

  • Kudratkan nilai yang diperoleh

Gunakan rumus : (x-x_rata-rata)^2

Untuk Nilai sampel ke 1 :  (-1)² = 1

Untuk Nilai sampel ke 2 :  (1)² = 1

Untuk Nilai sampel ke 3 : (3)² = 9

Untuk Nilai sampel ke 4 : (-3)² = 9

Untuk Nilai sampel ke 5 : (0)² = 0

  • Jumlahkan semua nilai kuadrat

\Sigma(x-x_rata-rata)^2 =1+1+9+9+0

\Sigma(x-x_rata-rata)^2 =20

  • mencari hasil simpangan baku

Gunakan rumus :

s=\sqrt\frac\Sigma\:(x-x_rata-rata)^2 n-1

s=\sqrt\frac205-1

s=\sqrt\frac204

s=\sqrt5

atau

s = 2,236.

Jadi simpangan baku data tersebut adalah √5 atau 2,236.

\boxedKesimpulan

Simpangan baku data tersebut adalah √5 atau 2,236.

Pelajari Lebih Lanjut :

============\(^_^)//==========

DETIL JAWABAN.

Kelas                      : XII

Mata Pelajaran       : Matematika

Materi                     : 3. Statistika

Kode Kategorisasi  : 12 . 2 . 3

Kata Kunci :

Statistika, Simpangan, Baku, Data, sampel.

Demikianlah Jawaban Soal Sekolah Tentang Simpangan baku dari data 4 6 8 2 5 adalah Semoga Membantu.

Baca Juga  Salah satu sumber listrik adalah