Isi kandungan surat al maidah ayat 48

Inilah Kunci Jawaban Soal Pelajaran Tentang Isi kandungan surat al maidah ayat 48

Isi kandungan Surat Al-Maidah ayat 48 :

  1. Al-Qur’an diturunkan untuk membenarkan kitab” sebelomnya
  2. Al-Qur’an juga sebagai batu ujian bagi kitab” sebelomnya
  3. Jika ada ahli kitab yang mengadu, memutuskan perkara mereka berdasarkan al-qur’an jangan berdasarkan hawa nafsu kita
  4. Semua ummat sudah diberi jalan kebenaran yaitu al-kitab (untuk masing” ummat)
  5. Jika Allah menghendaki, bisa saja Allah menjadi kita satu ummat, akan tetapi Allah justru membagi kita menjadi berbagai ummat untuk menguji keimanan kita, siapa yang taat dan siapa yang tidak
  6. Perintah untuk berlomba” dalam kebaikan
  7. Hanya kepada Allah lah kita kembali
  8. Kelak apa yang sudah kita lakukan akan diperlihatkan

Pembahasan

Surat Al-Maidah adalah surat yang ke 5 berdasarkan urutan penulisan dalam mushaf Al-Qur’an, Surat ini terdiri dari 120 ayat dan termasuk surat Madaniyah, meskipun ada ayat yang diturunkan di kota mekkah, seperti surat Al-Maidah ayat 3.

Surat al-maidah ayat 48

وَأَنْزَلْنَا إِلَيْكَ الْكِتَابَ بِالْحَقِّ مُصَدِّقًا لِمَا بَيْنَ يَدَيْهِ مِنَ الْكِتَابِ وَمُهَيْمِنًا عَلَيْهِ ۖ فَاحْكُمْ بَيْنَهُمْ بِمَا أَنْزَلَ اللَّهُ ۖ وَلَا تَتَّبِعْ أَهْوَاءَهُمْ عَمَّا جَاءَكَ مِنَ الْحَقِّ ۚ لِكُلٍّ جَعَلْنَا مِنْكُمْ شِرْعَةً وَمِنْهَاجًا ۚ وَلَوْ شَاءَ اللَّهُ لَجَعَلَكُمْ أُمَّةً وَاحِدَةً وَلَٰكِنْ لِيَبْلُوَكُمْ فِي مَا آتَاكُمْ ۖ فَاسْتَبِقُوا الْخَيْرَاتِ ۚ إِلَى اللَّهِ مَرْجِعُكُمْ جَمِيعًا فَيُنَبِّئُكُمْ بِمَا كُنْتُمْ فِيهِ تَخْتَلِفُونَ

Artinya : Dan Kami telah turunkan kepadamu Al Quran dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya, yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain itu; maka putuskanlah perkara mereka menurut apa yang Allah turunkan dan janganlah kamu mengikuti hawa nafsu mereka dengan meninggalkan kebenaran yang telah datang kepadamu. Untuk tiap-tiap umat diantara kamu, Kami berikan aturan dan jalan yang terang. Sekiranya Allah menghendaki, niscaya kamu dijadikan-Nya satu umat (saja), tetapi Allah hendak menguji kamu terhadap pemberian-Nya kepadamu, maka berlomba-lombalah berbuat kebajikan. Hanya kepada Allah-lah kembali kamu semuanya, lalu diberitahukan-Nya kepadamu apa yang telah kamu perselisihkan itu,

Baca Juga  Berikut ini yang termasuk alat musik tradisional betawi adalah

Kandungan surat  Al-Maidah ayat 48 sudah disebutkan diatas.

Pelajari Lebih Lanjut

===================

Detail Jawaban

Kelas : 11

Mapel : PAI

Kategori : berlombah” dalam kebaikan

Kode : 11.14.6

Kata Kunci : surat al-maidah ayat 48, فَاسْتَبِقُوا الْخَيْرَاتِ

Demikianlah Kunci Jawaban Soal Pelajaran Tentang Isi kandungan surat al maidah ayat 48 Semoga Membantu.