Jelaskan tugas dari seorang tosser

Berikut Ini adalah Jawaban Soal Sekolah Tentang Jelaskan tugas dari seorang tosser

Tugas dari seorang tosser dalam permainan bola voli adalah sebagai pengumpan dan sebagai pengatur serangan.

Pembahasan

Dalam permainan bola voli, terdapat posisi yang bernama tosser. Tosser merupakan possisi yang bertugas sebagai pengumpan atau pengatur serangan. Seorang tosser mempunyai tugas memberikan umpan kepada rekannya dengan berbagai variasi kepada smasher sehingga smasher dapat melakukan pukuan dengan keras dan mematikan. Sebagai tosser, kualitas umpan dan kecerdasan dalam memberikan umpan memiliki peran penting dalam terciptanya poin bahkan memenangkan timnya. Selain sebagai pengatur serangan, seorang tosser juga harus memiliki kualitas dalam hal blocking dan juga sesekali dapat melakukan smash.

Seorang tosser harus memiliki kualitas yang baik dalam melakukan passing atas dan juga passing bawah sehingga smasher dapat melakukan pukulan dengan baik. Posisi tosser selalu berada di depan, namun terkadang juga bisa tukar posisi apabila bola servis melewati jaring net. Pada saat-saat tertentu, seorang tosser juga harus pandai melakukan pukulan ketika bola tanggung berada diatas net untuk mendapatkan poin. Selain itu, tosser juga harus pandai mencari ruang kosong dan mencari peluang.

Pelajari lebih lanjut

—————————–

Detil jawaban

Kelas: 9 SMP

Mapel: Penjaskes

Bab: Bab 2 – Permainan Bola Voli

Kode: 9.22.2

Kata Kunci: bola voli, posisi, tosser

Demikianlah Jawaban Soal Sekolah Tentang Jelaskan tugas dari seorang tosser Semoga Membantu.

Baca Juga  Mengapa umat islam diwajibkan untuk berdakwah